*Salmah Said Internal auditor (SPI) berperan penting membantu manajemen organisasi mencapai kinerja organisasi yang baik, dengan meningkatkan efektifitas pengendalian internal, melakukan pendampingan dan konsultansi demi terwujudnya ketaatan pada aturan (compliance)...
Daftar Berita
KEGIATAN WORKSHOP MANAJEMEN ORGANISASI SPI PTKIN, SURABAYA, 22-24 APRIL 2018
*Salmah Said Pengembangan kapasitas organisasi SPI juga mutlak dilakukan untuk meningkatkan kualitas layanan organisasi SPI. Untuk itu, SPI UIN Sunan Ampel Surabaya bekerja sama dengan Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam menyelenggarakan kegiatan workshop...
SPI RAMPUNGKAN EVALUASI IKU TRIWULAN I, BERIKUT CAPAIAN AKHIRNYA
*Syarif SM Sebagaimana telah ditandatanganinya kontrak Indikator Kinerja Utama (IKU) pada awal tahun ini oleh 178 orang pejabat lingkup UIN Alauddin Makassar yang terdiri mulai dari rektor, para wakil rektor, kepala biro, dekan dan wakil dekan, direktur dan wakil...
ADAKAN PELATIHAN AUDITOR, SPI IAIN BONE UNDANG SPI UINAM MENJADI NARASUMBER
*Ahmad Zainuddin Pada hari Senin 16 April 2018 tim Satuan Pengawasan Internal (SPI) UIN Alauddin Makassar berkunjung ke kampus IAIN Bone. Kunjungan ini dalam rangka memenuhi undangan SPI IAIN Bone yang mengadakan kegiatan Pelatihan Tenaga Auditor. Agenda ini merupakan...
TINGKATKAN KAPASITAS SDM, UIN ALAUDDIN MAKASSAR MENGIRIM AUDITOR INTERNALNYA MENGIKUTI DIKLAT DASAR-DASAR AUDIT
*Suhartono Puncak - Menjadi auditor yang sukses, dasarĀ pengetahuan yang kuat dan pemahaman dasar keterampilan audit sangatlah penting. Oleh karena itu seorang Auditor harus dibekali pengetahuan dan diberikan pelatihan tentang dasar-dasar audit dari lembaga yang...
KEGIATAN RAKOR PENDIDIKAN TINGGI KEAGAMAAN ISLAM NEGERI, YOGYAKARTA, 29-31 MARET 2018
*Salmah Said Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam mengundang para kepala Satuan Pengawasan Internal (SPI) PTKIN, dalam rangka peningkatan kualitas, peran, dan fungsi Satuan Pengawasan Internal SPI) PTKIN. Acara yang dibuka resmi oleh Rektor UIN Sunan Kalijaga...
RAPAT KOORDINASI SPI PTKIN MARET 2018
*Ahmad Zainuddin Pada tahun 2017 lalu, Menteri Agama menerbitkan Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 25 Tahun 2017 tentang Satuan Pengawasan Internal (SPI). PMA tersebut menjadi landasan hukum terhadap eksistensi SPI dalam berbagai perguruan tinggi dalam lingkup...
SOSIALISASI HASIL PEMERIKSAAN LKP PEGAWAI BULAN JANUARI 2018
*Syamsuddin Beberapa waktu lalu, tepatnya mulai tanggal 14 Maret 2018 s/d 23 Maret 2018, tim Satuan Pengawasan Internal (SPI) melakukan kunjungan ke semua Fakultas dan unit lingkup UIN Alauddin Makassar. Kunjungan yang dilakukan ini bertujuan untuk mengkomunikasikan...
MEMBANGUN BUDAYA TERTIB ADMINISTRASI BERSAMA LEMBAGA MAHASISWA FAKULTAS USHULUDDIN, FILSAFAT DAN POLITIK
*Ahmad Zainuddin Bertempat di ruangan LT Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik, Senat Mahasiswa (SEMA) Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik mengadakan kegiatan Pelatihan Keadministrasian untuk seluruh lembaga mahasiswa lingkup Fakultas tersebut. Kegiatan yang...